mengasah kemampuan menulis anak. Anak diperkenalkan dengan angka, mulai dari angka 1 sampai 20. Anak juga belajar
mengenal angka dalam dua bahasa, yaitu bahasa Indonesia dan bahasa Inggris. Kegiatan di dalam buku disajikan dengan mudah, sederhana, dan menyenangkan. Buku ini dapat dijadikan buku aktivitas tambahan di sekolah dan rumah.
Selain belajar angka, buku Dora the Explore ini juga terdapar seri belajar menulis buku. Sama dengan buku Menulis Angka, buku ini berisi berbagai kegiatan yang berguna mengasah kemampuan menulis anak. Anak diperkenalkan dengan huruf, dengan terlebih dulu mempelajari berbagai bentuk garis, yaitu garis lurus, garis miring, garis lengkung, dan lingkaran. Berbagai bentuk garis itu diperlukan untuk menulis huruf. Kegiatan di dalam buku disajikan dengan mudah, sederhana, dan menyenangkan. Buku ini dapat dijadikan buku aktivitas tambahan di sekolah dan rumah.
Bukunya sangat mudah dipahami oleh anak-anak, disajikan dengan cara yang sangat menarik dengan menggunakan
karakter yang cukup familiar, yaitu Dora The Explorer. Selain itu, dengan beberapa latihan yang tersedia dalam buku ini, kognitif, motorik halus anak dan bahasa anak akan terlatih menjadi lebih baik.(ida)
http://portal.cbn.net.id/cbprtl/cybershopping/detail.aspx?x=Book+Review&y=cybershopping|0|0|3|862